ANALISA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL STUDI KASUS JALAN WIDANG - JALAN RENGEL KABUPATEN TUBAN

Authors

  • Ahmad Varid Hidayat Saputra Progam Studi Teknik Sipil, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Islam Lamongan
  • Dwi Kartikasari Progam Studi Teknik Sipil, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Islam Lamongan

DOI:

https://doi.org/10.30742/axial.v13i3.4761

Keywords:

Simpang, PKJI 2023, Derajat Kejenuhan, Peluang Antrian, Tundaan

Abstract

Simpang tiga Jalan Widang–Jalan Rengel Kabupaten Tuban adalah salah satu Persimpangan paling selatan di Kabupaten Tuban pada persimpangan tersebut mengalami kemacetan dimana daerah ini merupakan pertemuan antara jalan kolektor dan jalan poros desa  yang mengakibatkan lalu lintas pada persimpangan tersebut dibilang cukup padat. Hal tersebut memerlukan analisis kinerja lalu lintas. Yang sebagaimana perlu adanya riset ulang disimpang tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja lalu lintas pada kondisi existing tersebut dan menentukan solusi yang dapat diberikan pada simpang tersebut. Metode yang digunakan untuk menganalisis simpang tiga tersebut adalah Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia (PKJI, 2023). Langkah awal yang dilakukan adalah melakukan survei dan observasi lapangan untuk mengumpulkan data primer (survey lapangan) dan data sekunder (jumlah penduduk). Hasil survei dan perhitungan yang dilakukan pada Jalan Widang – Jalan Rengel Kabupaten Tuban pada kondisi Existing berupa nilai derajat kejenuhan (DJ) tertinggi didapatkan pada hari Sabtu tanggal 31 Mei 2025 sebesar 1,18, Tundaan (T) tertinggi terdapat pada hari Sabtu sebesar 35,56 det/smp, dan nilai peluang antrian (PA) tertinggi didapatkan pada hari Sabtu berkisar antara 56,64 %-114,71%. Berdasarkan hasil dan pembahasan kinerja simpang tak bersinyal di Simpang Jl.Widang - Rengel memiliki Tundaan (D) sebesar 35,56 det/smp maka tingkat pelayanan berada pada level D dimana karakteristik lalu lintas kurang stabil, kendaraan mengalami tundaan yang signifikan dan kecepatan arus lalu lintas yang cenderung tidak stabil maka simpang tak bersinyal ini harus diadakan perbaikan agar lebih efektif bagi kendaraan.

References

Afni, D. N., Juwita, F., Prikurnia, A. K., & Putri, I. Y. (2023). Analisis Simpang Tak Bersinyal di Jalan Ahmad Yani - Jalan Raden Intan Gadingrejo Menggunakan PKJI 2023. Teknika Sains: Jurnal Ilmu Teknik, 8(2), 135–142. https://doi.org/10.24967/teksis.v8i2.2706

Alamsyah, A. (2012). Pengaturan Lampu Lalu Lintas Berbasis Mikrokontroler Atmega8535. Mektrik, 14(3).

Ardianto, R., & Hepiyanto, R. (2024). Evalusai Kinerja Simpang Tak Bersinyal (Study Kasus Simpang Jalan Sukomulyo dan Jalan Kyai H. Syafii Kec. Manyar Kab. Gresik). Jurnal Talenta Sipil, 7(1), 62. https://doi.org/10.33087/talentasipil.v7i1.367

Dali, E. M., Hadu, A. L., & Sudrajat, A. (2024). Analisis Simpang Tidak Bersinyal Menggunakan Metode Pedoman Kinerja Jalan Indonesia (PKJI) 2023 (Studi Kasus: Simpang Empat Jalan Kayuhan-Jalan Kayuhan Sudimoro-Jalan Sedayu-Jalan Gesikan, Bantul, Yogyakarta). Bangun Rekaprima, 10(2), 216–225.

Hidayat, D. W., Oktopianto, Y., & Budi Sulistyo, A. (2020). Peningkatan Kinerja Simpang Tiga Bersinyal (Studi Kasus Simpang Tiga Purin Kendal). Jurnal Keselamatan Transportasi Jalan (Indonesian Journal of Road Safety), 7(2), 118–127. https://doi.org/10.46447/ktj.v7i2.289

Keke, C. I., & Siswoyo, S. (2021). Analisa Kinerja Simpang Tak Bersinyal Jalan Eltari Ende, Nusa Tenggara Timur. Axial : Jurnal Rekayasa Dan Manajemen Konstruksi, 9(2), 119. https://doi.org/10.30742/axial.v9i2.1752

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. (2023). Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia.

Paendong, A. A., Timboeleng, J. A., & Rompis, S. Y. R. (2020). Analisa Kinerja Simpang Tak Bersignal (Studi Kasus: Simpang Tak Bersignal Lengan Tiga Jl. Hasanuddin, Jl. Santiago Dan Jl. Pogidon, Tuminting). Jurnal Sipil Statik, 8(5), 809–822.

Rahmawati, A. N., Widhiastuti, Y., & Soegyarto, S. (2023). Analisis Kinerja Simpang Empat tak Bersinyal dengan Metode PKJI 2023. Jurnal Cahaya Mandalika ISSN 2721-4796 (Online), 4(1), 1041–1052.

Rohman, M. A. U., & Kartikasari, D. (2016). Analisa Kemacetan Lalu Lintas pada Pasar Tradisional di Ruas Jalan Sekaran-Maduran. Jurnal CIVILLa, 1(2), 1–6.

Suntoyo, E. H., Ridwan, A., & Winarto, S. (2019). Manajemen Rekayasa Lalu Lintas Pengembangan Wisata Kampung Coklat. Jurnal Manajemen Teknologi & Teknik Sipil, 2(1), 29. https://doi.org/10.30737/jurmateks.v2i1.389

Syaifullah, M., Kadir, Y., & Desei, F. L. (2024). Kinerja Simpang Empat Tak Bersinyal Menggunakan Metode PKJI 2023 dan Software VISSIM. Konstruksia, 15(2), 147. https://doi.org/10.24853/jk.15.2.147-163

Downloads

Published

30-12-2025

How to Cite

Saputra, A. V. H., & Kartikasari, D. (2025). ANALISA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL STUDI KASUS JALAN WIDANG - JALAN RENGEL KABUPATEN TUBAN. Axial : Jurnal Rekayasa Dan Manajemen Konstruksi, 13(3), 297–302. https://doi.org/10.30742/axial.v13i3.4761