ANALISIS PENGARUH DEBT TO EQUITYRATIO DAN EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Lestari Lestari Fakultas Ekonomi Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30742/equilibrium.v6i13.249

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh debt to equity ratio dan earning pershare terhadap return sham pada perusahaan farmasi yang go publik di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah data keuangan perusahaan mulai saat berdiri sampai sekarang ini dari lima perusahaan farmasi yang terdaftar di PT Bursa Efek Indonesia

References

Anoraga, Pandji dan Piji Pakarti. 2003. Pengantar Pasar Modal. Jakarta : PT Rineka Cipta.

Darmadji, Tjiptono dan Fakhruddin, Hendy M. 2001. Pasar Modal Indonesia : Pendekatan Tanya jawab. Jakarta : Salemba Empat.

Halim Abdul. 2005. Analisis Investasi. Jakarta : Salemba Empat.

Harahap, S. 2001. Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Husnan Suad. 2001. Dasar-dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Yogyakarta : UPP-AMP YKPN.

Martono dan Harjito, Agus. 2003. Manajemen Keuangan. Yogyakarta : EKONISIA.

Moeljadi. 2006. Manajemen Keuangan jilid I. Malang : Bayu Media Publishing.

Munawir, S. 2007. Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta : Liberty.

Riyanto Bambang. 2001. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta : BPFE.

Sunariyah. 2004. Pengantar Pengetahuan Pasar Modal Indonesia. Yogyakarta : UPP-AMP YKPN.

Sundjaja, Ridwan S dan Barlian, Inge. 2003. Manajemen Keuangan Dua. Jakarta : Literata Lintas Media.

Sutrisno. 2007. Manajemen Keuangan Teori, Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta : EKONISIA.

Tandelilin, Eduardus. 2007. Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio. Yogyakarta: BPFE

Downloads

Issue

Section

Articles