PERKEMBANGAN PERPUSTAKAAN DIGITAL DALAM PEMIKIRAN PUTU LAXMAN PENDIT DAN ABDUL RAHMAN SALEH
(1) UIN Sunan Kalijaga
Corresponding Author
Abstract
Kemajuan teknologi dan informasi telah membawa perubahan besar terhadap perkembangan dan penyebaran ilmu pengetahun. Ini merupakan bagian mempengaruhi pemustaka dalam mengakses informasi. Pemustaka menginginkan informasi akurat dan cepat, bahkan tanpa mengubah lokasi. Perpustakaan sebagai lembaga informasi dituntut dapat memberikan pengguna sistem akses yang nyaman. Paradigma tentang perpustakaan di era ini telah berubah, perpustakaan yang dulunya sebagai bangunan (fisik), perpustakaan kini dipandang dari akses, seberapa mampu perpustakaan memenuhi kebutuhan informasi pengguna. Dalam tulisan ini diuraikan perkembangan perpustakaan digital melalui pemikiran tokoh tokoh perpustakaan di Indonesia.
References
Gatot, Subroto, “Perpustakaan Digital” diakses pada https://Microsoft Word - 11-Perpustakaan Digital (um.ac.id) tanggal 25 Januari 2021
Pendit, Putu Laxman, Perpustakaan Digital Dari A Sampai Z, (Jakarta: Cita Karyakarsa Mandiri, 2008).
Pendit, Putu Laxman, Perpustakaan Digital: Kesinambungan dan Dinamika, (Jakarta: Cita Karyakarsa Mandiri, 2009).
Pendit, Putu Laxman, Perpustakaan Digital: Perspektif Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia. (Jakarta: CV. Sagung Seto, 2007).
Profil Putu Laxman Pendit, “Profil Putu Laxman Pendit www.digilib.undip.ac.id/v2/2012/06/18/putu-laxman-pendit doakses 27 Januari 2021
Purtini, Winny. 2006. “Digital Library”. Dalam http://www.indonesiadln.org/wiki/index.php/Digital_library., diakses Selasa, 27 Januari 2021 pukul 13.23 WIB.
Sismanto. Manajemen Perpustakaan Digital. http://mkpd.wordpress.com/2008/09/08/kupas-buku-manajemen-perpustakaandigital/, diakses tanggal 24 Januari 2021
Sri Rahayu, “Pustakawan Utama Dari Ipb Ir. Abdul Rahman Saleh, M.Sc.” Jurnal Pustakawan Indonesia, IPB:Bogor Volume 12 No. 1
Thoriq Tri Prabowo, “Mengenal Perpustakaan Digital”, FIHRIS Volume VIII Nomor 1 Januari-Juni, 2013.
Article Metrics
Abstract View : 651 timesPDF Download : 334 times
DOI: 10.30742/tb.v5i2.1677
Refbacks
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.