PENTINGNYA PENERAPAN PRINSIP KONSISTENSI DALAM PENGAKUAN PENDAPATAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEWAJIBAN PENYAJIAN LAPORAN LABA / RUGI

Hartinowati Soewelo

Abstract


Keputusan untuk penetapan metode pengakuan pendapatan terhadap laporan keuangan harus disesuaikan dengan kondisi perusahaan dan juga harus mengacu pada Standar Akuntansi Keuangan dan Norma Pelaporan Akuntan yang kedua dari Norma Pemeriksaan Akuntan mengenai konsistensi. Prinsip Akuntansi menghendaki pemakaian prosedur-prosedur akuntansi yang sama dari waktu ke waktu dan pemakaian konsep-konsep dalam prosedur penguuuan pos-pos yang berhubungan dalam laporan keuangan untuk suatu periode tertentu. Konsistensi dapat menjadi kendala bagi perusahaan apabila terdapat data dari suatu deret waktu tidak diukur dan tidak diklasifikasikan dengan cara yang sama sehingga akan menimbulkan kesulitan dalam membuat prediksi, sekaligus menimbulkan Penyajian Laporan Keuangan yang tidak wajar.

Keywords


Metode pengakuan pendapatan, prinsip konsistensi dan penyajian laporan keuangan yang wajar

Full Text:

PDF

References


Belkaoui, Alulled.1989. Teori Akuntansi. Terjemahan. Yogyakarta: AK Group Hendriksen, Eldon S. Teori Akuntansi. Edisi Keempat. Jilid Satu. Jakarta: Penerbit Erlangga

Ikatan Akuntan Indonesia. Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Penerbit Selemba Empat.

Smith, Jay M. & K. Fred Skousen, 1989. Akuntansi Intermediate. Edisi Kesembilan, Jilid Satu, Terjemahan Jakarta: Penerbit Erlangga.

Suwardjono. 1989. Teori Akuntansi. Yogyakarta: BPFE.

Tuanakotta, Theodorus M. 1984. Teori Akuntansi. Edisi Satu. Buku Satu. Jakarta: LPFE UI.




DOI: http://dx.doi.org/10.30742/equilibrium.v2i5.189

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Equilibrium: Jurnal Ekonomi-Manajemen-Akuntansi

Indexed By:

      
      

  Creative Commons License

Equilibrium by http://journal.uwks.ac.id/index.php/equilibrium is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

 

 

 

 

Office: EQUILIBRIUM
Faculty of Economics and Business Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
Dukuh Kupang XXV No. 54 Surabaya, Indonesia 60225 
Phone: +62315613231   
email: equilibrium@uwks.ac.id

p-ISSN 1693-1378 | e-ISSN 2598-9952

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor