Implementasi Peraturan Daerah Nomor 11 tahun 2005 tentang Pelaksanaan Pelayanan Prima Perpustakaan di Badan Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur

Bakhtiyar Bakhtiyar

Abstract


Pustakawan sebagai aparatur birokrasi bekerja sesuai standar pelayanan publik. Dalam realitas sosial  membuktikan masih banyak keluhan-keluhan pemustaka terhadap pelayanan perpustakaan sehingga kinerja pustakawan masih dianggap kurang optimal. Tujuan penelitian berusaha untuk mengetahui tentang; (1) permasalahan kinerja pustakawan dalam pelayanan prima perpustakaan, sesuai peraturan daerah Nomor 11 tahun 2005 tentang Pelayanan Publik di Jawa Timur dan kendala apa yang dihadapi. Penelitian kualitatif ini menggunakan pendekatan sosiolegal. Instrumen penelitian adalah peneliti sendiri (key instrument) sebagai perencana, pelaksana pengumpul data, analis, penafsir dan sekaligus pelapor hasil penelitian dan peneliti didukung buku-buku catatan dan pedoman wawancara. Informan kunci adalah petugas dan pengguna perpustakaan yang ditentukan secara snow ball sampling. Fokus penelitian meliputi jenis informasi prosedur, mekanisme pelayanan, perilaku pengguna dan opini masyarakat. Data yang diperoleh dianalisa secara kualitatif dengan menggunakan analisa deskriptif dan analisa interaktif meliputi reduksi data, penyajian data dan kesimpulan dan verifikasi. Konsep-konsep penting untuk memahami pelaksanaan pelayanan publik adalah sebagai berikut: (1) kebijakan publik, (2) pelayanan publik, (3) implementasi kebijakan,(4)  pelayanan prima perpustakaan. Hasil penelitian ini, secara umum implementasi peraturan daerah Nomor 11 Tahun 2005 tentang Pelayanan Publik di Badan Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur sudah berjalan dan dilaksanan cukup baik, karena didukung oleh faktor-faktor; (1) SDM  berkualifikasi, (2) otomasi pepustakaan, (3) koleksi, (4) fasilitas dan prasarana yang cukuplengkap.


Full Text:

XML

References


A. Black, james and J.Champion, dean, Metode and insure in social, dean. Metode and insure in social research, diterjemahkan oleh E. Koesware dkk. Dalam burhan Bungin, surabaya: airlangga university press

Abdul Wahab, Solichin. 1997. Analisis Kebijakan dari Formasi Ke Implementasi Kebiakan Negara. Bumi Aksara: Jakarta.

Ali, achmad. 2002. Menguak tabir hukum. jakarta: gunung agung.

Anderson, James E. 1978, Publik Policy Marketing. Holt, Ronehert and Winston: New York.

Atmosudirdjo, prajudi. 1986, Hukum administrasi negara, Jakarta: Ghalia Indoenesia.

Bangun,Antonius dkk (edit).1992, Kepustakaan Indonesia: Potensi dan Tantangan. Bunga Rampai 40 Tahun Pendidikan Ilmu Perpustakaan Indonesia. Jakarta: Kesaint Blane.

Basah, Sjachran. 1986, Tiga tulisan tentang hukum. Bandung : Armiko.

Bernhard, Kenneth L., Thomas C. Kinnear. 1990. Cases in Management. Illinois: Business Pulb.

Blumberg, Donald F. 1991. Managing Service as a Strategic Profit Center. New York.

Brata kusuma, Deddy dan S. Dadang.2003, Otonomi penyelenggaraan pemerintah daerah Jakarta: PT. Surf.

Bungin, burhan.2001, Metode penelitian naturalistik sosial, surabaya: airlangga University Press.

Darmono, 2007, perpustakaan sekolah: pendekatan aspek manajemen dan tata kerja, JakartaL Grasindo.

Departemen pendidikan dan kebudayaan.1980, Pedoman penyelenggaraan perpustskaan umum. Jakarata: proyek pengembangan perpustakaan pusat penerbitan perpustakaan departemen pendidikan dan kebudayaan.

Dunn, William. 1998. Pengantar Analisa Kebijakan Publik Edisi ke II. Gajah Mada University Press: Yogyakarta.

Dye, Thomas K. 1988. Understanding Public Policy. New Jersey, Prentice Hall, Inc.

Edwards C George III. 1980. Implementasi Publik Policy. Congressional Quarterly Press, Washington DC p. 9-13.

Engel, James F.; Roger D. Blckwell; Paul W. Miniard. 1994. Perilaku Konsumen. Terj. F. X. Budiyanto Jilid I. Jakarta: Binarupa Aksara.

Faisal Sanapiah. 1981. Penelitian Kualitatif Dasar dan Aplikasi. YA 3: Malang.

Gaffar, Afan. 1991. Kebijakan Publik. Andi Offset: Yogyakarta

Hadi, Sutrisno. 1988. Metodologi Research Jilid IV. Andi Offset: Yogyakarta

Hanitija soemitro, ronny.1984 Permasalahan hukum dalam masyarakat, Bandung; Alumni.

Hartono, Sunaryati. 1982, Hukum ekonomi pembangunan Indonesia, Bandung: Bina Cipta.

Hermawan S., Rahman dan Zen, Zulfikar. 2006, Etika Kepustakawanan: Suatu Pendekatan terhadap Profesi dan Kode Etik Pustakawan Indonesia, Jakarta: Sagung Seto.

HR., Ridwan. 2002, Hukum Administrasi negara, jogjakarta: UII Press.

Ishadi SK. 1999. Prospek Bisnis Informasi di Indonesi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Islamy, M. Irfan. 1992. Prinsip-prinsip Perumusan Kebijakan Negara. Bina Aksara: Jakarta

J Moleong, Lexy. 2002, Metode penelitian kualitatif, bandung : remaja rosdakarya.

Jones, O. Charles. 1991. Pengantar Kebijakan Publik. Rinehert and Winston, New York.

Karta Samita, Ginanjar. 1997. Perencanaan Pembangunan Nasional. Universitas Brawijaya, Malang

Kotler, Philip. 1991. Marketing Management: Analysis, Planning, Implementation and Control. 7th. Ed. Englewood Cliffs: Prentice-Hall International Inc.

Kotler, Philip; Gary Armstrong. 1996. Principles of Marketing, 7th. Ed. Englewood Cliffs: Prentice-Hall International Inc.

Kuntjaraningrat. 1993, Metode-metode penelitian masyarakat. Jakarta : Ikrar mandiri alam.

Kusuatmadja, Mochtar.1970, Fungsi dan perkembangan hukum dalam pembanguna nasional. Bandung: Binacupta.

Laksmi.2007,Tinjauan kultural terhadap kepustakawanan : Inspirasi dari sebuah karya umbertoecb. Jakarta: cv.Sugeng seto.

Marbon, SF, dkk.2001, Dimensi-dimensi pemikiran hukum adminitsrasi negara, Jogjakarta: UII Prees.

Marzuki, 1980, Metodologi Riset cetakan ke II (Revisi), BP-FE, UII, Yogyakarta.

Miles B, Matthew dan Michall Huberman, 1992, Analisa Data Kualitatif, UI Press, Remaja Karya

Milles, MB dan Huberman.1992, Analisis data kualitatif, Jakarta: Universitas Indonesia.

Mochtar, Hilmy.2010, Metodologi penelitian ilmu politik perspektif (baru penelitian politik) Surabaya: universitas eijaya kusuma surabaya.

Moleong, Lexi, 1989, Metode Penelitian Kualitatif, Remaja Karya, Bandung

Muchsin dan Putra, Fadilah. 2002, Hukum dan kebijakan publik, malang: Averos Press.

Nasution, S. 1996, Metode penelitian naturalistik kualitatif, bandung: tarsito.

Nazir, Moh.1999, Metode penelitian, jakarta : ghalia Indoensia.

Nusantari, Anita. 2012, Stretatgi pengembangan perpustakaan. Jakarta: prestasi pustaka.

Rahardjo, Satjipto.1980, hukum dan masyarakat, bandung: angkasa.

Rahman saleh, abdul dan G. Sujaya, janti, 2008, Pengantar kepustakaan: jakarta: sagung beto, 2008

Retrzer, George.2003, Sosiologi ilmu pengetahuan berparadigma ganda, jakarta: raja grafindo persada.

Robbin, S. O., 1978. The Administration Proces Integrating Theory and Practice. Hall of India, New Delhi.

S., nurhayati. 1987, pengelolaan perpustakaan. Jakarta: bandung: alumni.

Santoso, Amir. 1998. Analisa Kebijakan Publik dalam Jurnal Ilmu Politik Nomor 3, Gramedia, Jakarta.

Septiyantono, tri dan sidik, umar. 2007, Dasar-dasar ilmu perpustakaan dan informasi, Jogjakarta: jurusan ilu perpustakaan dan informasi fakultas adab universitas islam negeri sunan kalijaga yogjakarata.

Singarimbun, Masri S, Sofian Effendi, 1987, Metode Penelitian Survey, Jakarta, LP3ES

Slama, setyawana, Dharma.2004, Otonomi daerah dalam perspektif lingkungan. Jakarta: Djambatan.

Soekanto, Soerjono. 1986, Pengantar penelitian hukum, jakarta: UI press.

Straus, K. Anselm and Yuliet Corbin, 1990, Basic of Qualitative Research. SAGL Publication, London.

Sudjana. 1996, Metode Statistika, Bandung: Tarsito.

Sumantri, M.T.2002, Panduan Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah, Bandung: Remaja Rosdakarya.

Supriyanto (et.al) editor kosam rimbarawadan supriyanto.2006, Aksentuasi perpustakaan dan kepustakawanan, jakarta: ikatan pustakawan indonesia pengurus daerah: DKI Jakarta.

Suwarni, wiji. 2010, Pengetahuan dasar kepustakaan: sisi penting perpustakaan dan pustakawan, jakarta: Ghalia Indonesia.

Suwarno, wiji. 2011, Perpustakaan dan buku. Wacana penulisan dan penerbitan, jogjakarta: ar-ruzz media.

Syahrir, 1988, Kebijakan Negara Konsistensi dan Implementasi, Ghalia Indonesia, Jakarta

Trimo, Soejono. 1987. Pengantar Ilnu Dokumentasi, Bandung: Remaja Karya.

Umar, Husein.2003, Study Kelayakan dalam Bisnis Jasa, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Van Meter, DS and CE van Horn, 1978, The Policy Implementation Process: A Conceptual Framework Administration and Society

Wibowo, Samodro, 1994, Kebijakan Publik Proses dan Analisis, Intermedia, Jakarta

Yunus, 2008, penyelenggaraan layanan publik bidang perpustakaan, surabaya: pemerintah propinsi jawa timur badan perpustakaan dan kearsipan.

Zed, Mestika. 2008, Metode Penelitian Perpustakaan, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Zeithaml, Valerie A.; A. Parasuraman; Leonard L. Berry. 1990 Delivery Quality Service: Balancing Customer Perception and Expectation, New


Refbacks

  • There are currently no refbacks.