PENGARUH PROGRAM RELATIONSHIP MARKETING TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PT. UNILEVER INDONESIA YANG MEMAKAI PASTA GIGI PEPSODENT DI KOTA SURABAYA

Dijah Julindrastuti

Abstract


Penelitian bertujuan untuk membuktikan apakah variabel-variabel program Relationship Marketing (customer service, loyalty programs. community building) berpengaruh signifikan terhadap loyalitas Konsumen PT. Unilever Indonesia yang memakai Pasta Gigi Pepsodent di Kota Surabaya Data dianalisis dengan menggunakan model regresi linier berganda dimana Relationship Marketing (customer service, loyalty programs, community building) sebagai variabel bebas (X) sedangkan loyalitas Konsumen sebagai variabel terikat (Y). Berdasarkan hasil pengujian diperoleh basil bahwa baik secara simultan maupun parsial variable Relationship Marketing (customer service, loyalty programs, community building) sebagai variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen PT. Unilever Indonesia.

Keywords


relationship marketing terhadap loyalitas konsumen

Full Text:

PDF

References


Bilson Simamora, 2004. Riset Pemasaran: Falsafah, Teori dan Aplikasi, Edisi Pertama, Jakarta: Penerbit PT. Gramedia Pustaka Utama.

Buchari, Alma, 2002.. Aianajemen Pemasaran dan Pemasaran Java, F.disi Kelima, Bandung: Penerbit CV. ALFABETA.

Nur Indrianto dan Bambang Supomo, 2002. Metode Penelitian Bisnis untuk Akuntansi dan Manajemen, Edisi Kedua, Yogyakarta: Penerbit BPFE.

Kotler, Philip, 2000. Marketing Management, Eleventh Edition, New Jersey: Penerbit Pearson Education, Inc.

Kotler, Philip, 2002. Manajemen Pemasaran, Edisi Milenium, Jilid Satu, Bahasa Indonesia, Jakarta.: Penerbit Pearson Education Asia Pte. Ltd dan PT. Prenhallindo.

Riduwan, 2003. Dasar-dasar Statistika, Edisi Ketiga, Bandung: Penerbit CV. ALFABETA.

Sutisna, 2003. Perilaku Konsumen dan Komunikasi Pemasaran, Edisi Ketiga, Bandung: Penerbit PT. Remaja Rosdakarya.

Info.LTli@unilever.com




DOI: http://dx.doi.org/10.30742/equilibrium.v6i2.279

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Equilibrium: Jurnal Ekonomi-Manajemen-Akuntansi

Indexed By:

      
      

  Creative Commons License

Equilibrium by http://journal.uwks.ac.id/index.php/equilibrium is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

 

 

 

 

Office: EQUILIBRIUM
Faculty of Economics and Business Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
Dukuh Kupang XXV No. 54 Surabaya, Indonesia 60225 
Phone: +62315613231   
email: equilibrium@uwks.ac.id

p-ISSN 1693-1378 | e-ISSN 2598-9952

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor