ANALISIS EKSPOR KOMODITI KAKAO INDONESIA

Moch Makruf Faris, Nugrahini Susantinah Wisnujati, Koesriwulandari Koesriwulandari

Abstract


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh produksi kakao, nilai
tukar, harga kakao domestik, harga kakao dunia dan konsumsi kakao Indonesia
terhadap ekspor kakao Indonesia menggunakan data sekunder dari FAO tahun 1991-
2017. Metode analisis yang digunakan adalah metode ekonometrika dengan
menggunakan analisis regresi linier.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel konsumsi dan produksi
kakao Indonesia berpengaruh pada taraf kepercayaan 0,01 dan 0,02. Adapun variabel
tidak signifikan adalah variabel nilai tukar, harga domestik, harga dunia tidak
berpengaruh terhadap ekspor kakao pada taraf 0,978, 0,211 dan 0,47.
Kata kunci : Produksi, Konsumsi, Kakao.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Moch Makruf Faris, Nugrahini Susantinah Wisnujati, Koesriwulandari Koesriwulandari



Didukung oleh: Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

 

Karya ini dilisensikan di bawah  Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License .